10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis

10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis

Thank you KASKUS!

10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis



Halo Kaskuspreneur, salam sukses!!




Quote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Quote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis

Quote:01. Love What You DoQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Bukan lagi �Do what you love�, tapi �Love what you do�. Artinya lu harus mampu mencintai dan menikmati apapun yang lu kerjakan saat ini.

Ketika lu mampu mencintai apapun yang lu kerjakan, maka lu akan merubah segalanya menjadi passion lu. Dan akhirnya, semua hasil pekerjaan lu akan maksimal, tanpa mengorbankan rasa bahagia.



Quote:02. Jangan Cuma Nyari DuitQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Berbisnis itu bukan cuma sekedar profit.

Bangunlah networking, business growth, komunitas, brand image dan awareness, hubungan dengan pegawai, bahkan jadilah �penyalur berkat� bagi orang lain.



Quote:03. Think Big & Outside The BoxQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Dengan berpikir secara luas (big) dan �nyeleneh� (outside of the box), maka akan mempermudah lu untuk memunculkan ide - ide baru yang kuat dalam berbisnis.

Jangan takut untuk menyelesaikan masalah dengan cara yang baru.



Quote:04. Masa Depan Lu Ditentukan Oleh Apa yang Lu Lakukan SekarangQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Apa yang lagi lu kerjakan saat ini, hari ini, sekarang juga, akan menentukan apa yang akan terjadi pada diri lu selama 5 tahun mendatang, bahkan lebih!

Jadi pastikan saat ini lu melakukan segala sesuatu yang terbaik secara tepat.



Quote:05. Dekatkan Diri Terlebih Dulu dengan PelangganQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Khususnya bagi pemain baru, mereka (pelanggan) gak tau, gak suka, bahkan gak peduli dengan bisnis yang lu punya.

Terkecuali kalau lu mau mendekatkan diri kepada mereka terlebih dulu, serta memberikan manfaat (benefits) yang dibutuhkan, atau menyelesaikan permasalahannya.



Quote:06. Know What You WantQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Apa yang mau lu capai dalam kehidupan? Apa yang benar - benar membuat lu merasa bahagia? Hal apa yang sangat lu butuhkan?

Dengan mengetahui hal seperti ini, akan menuntun lu untuk mencapai tujuan hidup dan berbisnis secara fokus.


Quote:07. Kesalahan itu Bukan Kegagalan, Tapi Suatu PelajaranQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Setiap manusia pasti melakukan banyak kesalahan. Tapi sebagai pengusaha muda, jadikan kesalahan tersebut sebagai suatu pelajaran.

Bukan malah berkecil hati lalu merasa gak mampu. Setiap kesalahan yang lu lakukan itu membuat lu setidaknya 1 level lebih hebat.


Quote:08. Cari Lingkungan yang Bisa Bikin Lu BerkembangQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Buatlah diri lu berada disekeliling orang - orang yang tepat, yakni mereka yang bisa memberikan contoh baik, serta mampu membuat diri lu semakin �tertantang� dalam berbisnis.

Misalnya orang - orang yang udah berpengalaman, sukses, atau ahli dalam bidang bisnis lu.


Quote:09. �Capek� itu Pasti dan Akan Selalu AdaQuote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
Jangan menghindari pekerjaan yang membuat lu merasa lelah dalam bisnis. Karena capek atau lelah itu bersifat mutlak selama lu masih bernafas.

Melalui dan menikmati proses yang melelahkan akan membuat hasilnya semakin manis.


Quote:10. Do Your BEST!Quote:10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
�I�ll go on and do my best, no matter what you do to me.� - Steve Jobs.



Versi Infografisnya disini

Spoiler for Infografis:
Klik gambar untuk zoom
10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis



Sumber: Digitalinbro.com
(Blog belajar bisnis dan digital marketing khusus entrepreneur muda)



Komentar ganteng

Spoiler for NICE:
Quote:Original Posted By topanyu7?
JANGAN GENGSI GAN
Ni buat anak muda kalo mau SUKSES jangan GENGSI
Pliis masukin pejwan donk


Quote:Original Posted By vhe.anz ?
Sedikit dari ane yg cuman memperhatikan
dalam seminar2 bisnis, dan mereka para newbie (pemula) selalu menanyakan secara teknis dalam berwirausaha, tetapi jawaban para mastah (senior) hanya mirip apa yg dikatakan mario teguh, yg digaris bawahi malah tentang ke uletan, jangan menyerah, tahan banting, dsb....
Maka yg bisa bisa kita petik dalam pelajaran tsb adlh mindset pola pikir pengusaha senior/sukses/kawakan, karena hal teknis bisa di atasi dengan ke gigihan dan kemauan yg kuattt...

Quote:Original Posted By jokerandbane ?
klo menurut ane, nomer 5 pas banget itu. apa yang agan tabur, itu juga yang agan tuai, tentunya dengan diberi pupuk doa yang banyak


Quote:Original Posted By erickusuma ?
Ts nya fans berat steve jobs nih. Very nice post .. Saya masih ingat quote dr alm. Om bob sadino "orang lain kerja keras, saya kerja nikmat" ya klo di londo in sama aja, intinya do what you love, love what you do


Quote:Original Posted By wandezig ?
Jangan kbanyakan baca buku n seminar bisnis. Angin surga aja menurut ane. Ga berdarah ga sukses. Kalo ada yg blg bisnis gampang bs dipercepat, jgn dibaca. Begitu tau sakitnya bisnis, bakal makin kesel kalo diinget2


Quote:Original Posted By xdewakilatx ?
Teori lebih mudah dr praktek..

Yg paling penting sih menurut ane klo bg pengusaha muda yg muslim usahakan sering2 jalani 4 shalat..

1. Tahajud
2. Shalat sunnah fajar
3. Shalat subuh berjamaah
4. Shalat dhuha

Lalu selalu ikhtiar dan ikhlas dalam mencari rejeki serta selalu jujur dlm berdagang

Insya Allah hajat kt akan tercapai

Banyak teori ini itu soal usaha tp hal2 tentang Yang Maha Pemberi Rezeki malah sedikit bngt disinggung..


Quote:Original Posted By dansos ?
tambahin gan bersyukur kepada yang maha kuasa dan beribadah


Quote:Original Posted By buceros ?
mantap neh buat yang mau memulai usaha...

10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis


Quote:Original Posted By tiobiennyo ?
Sukses itu ga gampang, tp ga sesulit yg ente bayangin....
Telaten, niat, tekun, berdoa jg jangan lupa berbagi rejeki buat sesama....


Quote:Original Posted By yumewa ?
kebiasan anak muda kalau udh berwirausaha itu pasti beli ini itu yg ga penting gan kebiasan itu harus di hilangkan dulu kalau mau sukses , banyak anak muda skrng terjebak hutang2 kartukredit karena tergiur cicilan2 hp dengan bunga 0% , kecuali hutang untuk kemajuan usaha kitaa dan tentu nya harus dengan perhitungan yg matang , dan satu lagi mau jadi wirausaha jangan mikir enaknya doang dan saya bakalan banyak duit jga hahhahaha , awal2 usaha pasti agan mengalami masa2 dimana banyak goncangan gan hehehehe , kalau akan bs bertahan dr goncangan2 itu pasti deh usaha juga bakalan maju dan kedepan nya ada badai sekalipun pasti bs menghadapi

tambahan:
jangan lupa berinvestasi dari hasil bisnis kamu juga ya ga perlu banyak2 kokk utk mulai investasi itu
itu penting bgt lho ya gan karena ketika suatu saat usaha kita terpuruk kita masi punya dana cadang nya.
dah sekkian tips dari saya :nyantai


Do what you love
And love what you do
Boleh juga infonya
Betul itu bre,btw ane calon pengusaha loh bre
Pengusaha kontrakan 1000 pintu bre
10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
loooove, love me do
Mejeng pejwan gan
+1 Junk
Akan selalu ku ingat gan

Tambahan gan, selalu mengatas namakan Allah dalam segala urusan

Do your BEST!

Yeah i'm BEST!
Abe pengusaha kelas kakap tenggiri
Adalah benar pemirsah apa yang dikatakan ts
keep jalani terus usaha dan jangan mudah putus asa
Ibadah, usaha & kerja keras
mantap kali info nya bre
Ane calon pengusaha muda breh



Bener nih .


10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis

"eling lan waspodho"




Quote:
kalau om bob sadino "just do it" gak usah kebanyakan mikir
10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis10 Aturan yang Harus Diingat oleh Pengusaha Muda dalam Berbisnis
masalah nya susah gan " love what you do" susah sekali menjadikan sesuatu yang kita suka untuk menjadikan uang
jual orang juga pake cara ini bre?
akan selalu ane ingat gan
Khusus buat pengusaha muda ya? :
Via: Kaskus.co.id


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top